fakultas bahasa dan seni universitas negeri semarang membuka pendaftaran dosen kontrak untuk formasi tahun 2018 dengan ketentuan sebagai berikut
formasi yang dibutuhkan
penempatan pada program studi
- pendidikan seni rupa 1 orang
- s1 pendidikan seni rupa ipk min 3.00
- s2 pendidikan seni, pengkajia seni rupa ipk min 3.25
- usia max 36 tahun pada 4 september 2017
- seni rupa
- konsentrasi seni rupa (lukis, gambar, grafis, keramik, patung) 1 orang
- s1 seni rupa (grafis, keramik, patung) ipk min 3.00
- s2 penciptaan seni rupa, pengkajian seni rupa, ipk min 3.25
- usia max 36 tahun pada tanggal 4 - september 2017
- konsentrasi dkv 2 orang
- s1 desaik komunikasi visual ipk min 3.00
- s2 desain , penciptaan seni rupa, pengkajian seni rupa, pendidikan seni, ipk min 3.25
- usia max 36 tahun pada 4 september 2017
- prodi sastra perancis 1 orang
pendaftaran dengan mengirimkan surat lamaran tulis tangan beserta lampiran lampiran kepada dekan fakultas bahasa dan seni universitas negeri semarang, melalui kepala bagian tata usaha fakultas bahasa dan seni mulai tanggal 4 s/d 8 september 2017 pukul 12.00 wib
persyaratan umum
- warga negara indonesia dibuktikan dengan foto kopi ktp
- tidak pernah dihukum penjara atau kurungan berdasarkan keputusan pengadilan yang mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana kejahatan (surat pernyataan bermaterai 6000)
- mempunyai pendidikan, kecakapan, keahlian dan ketrampilan yang diperlukan
- bersedia dikontrak dalam jangka waktu tertentu
persyaratan khusus
- pelamar membuat surat lamaran yang ditulis tangan sendiri menggunakan tinta warna hitam ditujukan kepada dekan fakultas bahasa dan seni universitas negeri semarang, melalui kepala bagian tata usaha fakultas bahasa dan seni
- melampirkan foto kopi sah ijazah dan transkrip sarjana dan magister sesuai bidang ilmu yang dibutuhkan
- berasal dari alumni ptn (s1, s2 minimal akreditasi prodi b) (dilampirkan fc) atau perguruan tinggi luar negeri yang telah mendapatkan pengesahan dari kementerian riset teknologi dan pendidikan tinggi
- pelamar tidak dalam studi lanjut dan terikat kontrak dengan instansi lain , dibuktikan dengan surat pernyataan bermaterai
- memiliki kemampuan berbahasa asing dengan baik diutamakan memiliki sertifikat (khusus jurusan bahasa asing)
- pas foto berwarna 4x6 sebanyak 4 lembar
- daftar riwayat hidup
pelamar menyampaikan lamaraanya berupa soft copy melalui alamat email fbs@mail.unnes.ac.id dan hard copy disampaikan pada saat pelamar dinyatakan lolos administrasi untuk dilakukan verifikasi keabsahan sebelum dilakukan tes tertulis
sumber : http://fbs.unnes.ac.id/2017/09/04/pengumuman-penerimaan-dosen-kontrak-tahun-2017/
No comments:
Post a Comment